Equityworld Futures - Harga emas yang dijual PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) mengalami penurunan lagi pada perdagangan hari ini. Harga emas Antam turun Rp1.000.
Sementara itu, harga emas Antam kini dijual Rp751.000 per gram. Sebelumnya, harga emas Antam juga mengalami penurunan ke Rp752.000 per gram.
Penurunan harga emas juga terjadi di divisi COMEX New York Mercantile Exchange. Harga emas kembali turun dalam dua sesi perdagangan secara berturut-turut, karena investor beralih ke penjualan teknis.
Berikut daftar harga emas Antam untuk pecahan lainnya yang dikutip dari situs resmi Antam.
- 0,5 gram: Rp400.000
- 1 gram: Rp751.000
- 2 gram: Rp1.451.000
- 3 gram: Rp2.158.000
- 5 gram: Rp3.575.000
- 10 gram: Rp7.085.000
- 25 gram: Rp17.605.000
- 50 gram: Rp35.135.000
- 100 gram: Rp70.200.000
- 250 gram: Rp175.250.000
- 500 gram: Rp350.300.000
- 1.000 gram: Rp701.600.000
0 komentar:
Posting Komentar